Sidang Skripsi Mahasiswa STFI Sadra

Sadra-News. Kamis, 01/02. Sekolah Tinggi Filsafat Islam (STFI) Sadra kembali mengadakan Sidang Skripsi untuk Mahasiswa Tingkat Akhir 2018.

Hadir sebagai peserta sidang ini yakni saudara Mukhlis, Program Studi Ilmu Al Quran dan Tafsir. Dengan judul skripsi: “Metode Mulla Sadra Dalam Menafsirkan Isti’adah, Studi Tafsir Al Quran Al Karim Karya Mulla Sadra. Dan Fawwaz Ibrahim, Program Studi Aqidah dan FIlsafat Islam. “Peran Etika dalam Mewujudkan Kebahagiaan Perspektif Al Ghazali”.

Penguji dalam sidang ini, Dr. Kholid Al Walid, Dr. Benny Susilo dan Dr. Abdul Aziz Abbasi. Kedua peserta sidang dinyatakan lulus dan berhak mendapat predikat sebagai Sarjana Strata S-1 STFI Sadra.

Segenap Civitas Akademika STFI Sadra megucapakan Selamat dan Sukses, semoga menjadi sarjana yang senantiasa memberikan kontribusi nyata bagi kemajuan Bangsa dan Negara.

PROGRAM STUDI

PRODI FILSAFAT

menghasilkan sarjana filosof muda yang memiliki pemahaman luas dan keahlian di bidang filsafat Islam, serta mampu memberikan kontribusi terhadap berbagai persoalan pemikiran Filsafat dan Islam pada masyarakat, baik di tingkat nasional maupun internasional

ALQURAN DAN TAFSIR

menghasilkan para sarjana yang memiliki keahlian dalam bidang Ilmu Al-Quran dan Tafsir, mampu melakukan penelitian fenomena sosial dan keagamaan dan mencari alternatif pemecahanan masalahnya berbasiskan pada Ilmu Al- Quran dan Tafsir.

Jalan. Lebak bulus II no.2 Cilandak Barat, Jakarta Selatan 12430. Call: 021-29446460 Fax: 021-29235438 info@sadra.ac.id

About us

Sekolah Tinggi Filsafat Islam di Indonesia yang fokus pada pengkajian filsafat Islam & Ilmu Alqur’an – Tafsir. Sistem pembelajaran di dasarkan pada perpaduan antara nilai-nilai tekstual (alqur’an & Assunah) dengan pendekatan rasional yang bersumber dari khazanah ilmiah Islam klasik & kontemporer.

diggi.id
STAI SADRA
diggi.id
TUTUP